Home > Hiburan > Gosip > Mbah Mijan : Ada Aura Cinta di Antara Tukul Arwana dan Meggie Diaz

Mbah Mijan : Ada Aura Cinta di Antara Tukul Arwana dan Meggie Diaz

Jakarta – Mbah Mijan adalah sesosok ahli supranatural sekaligus teman pelawakTukul Arwana. Sebagai ahli supranatural, Pria asal Kebumen, Jawa Tengah ini mencoba meramalkan kedekatan sahabtnya ini dengan Meggie Diaz.

Mbah Mijan : Ada Aura Cinta di Antara Tukul Arwana dan Meggie Diaz

Mbah Mijan mengaku tahu jika Tukul Arwana dan Meggie Diaz ini sudah lama menjalin hubungan sebagai teman dekat. Mereka berdua semakin dekat setelah istri Tukul yang bernama Susiana meninggal pada Bulan Agustus lalu.

”Sah-sah saja, karena Mas Tukul dan Mbak Meggie sama-sama sendiri. Saat Mbah Mijan ketika di permata hijau ini ia melihatnya dari foto kebersamaanTukul Arwana dan Meggie Diaz,” katanya pada Selasa (1/11/2016)

Baca juga: Berita Artis : Kendall Jenner Ternyata Derita Sleep Paralysis

Mbah Mijan mengatakan Aura itu menggambarkan ada cinta di antara mereka, mereka berdua punya potensi menjadi pasangan suami dan istri. Mbah mijan ini melihat justru sosok Meggie Diaz ini yang lebih banyak menaruh kekaguman kepada sosok Tukul Arwana. (Tita Yanuantari – www.harianindo.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

CAPTCHA Image
Refresh Image

*

x

Check Also

Regina Ivanova Mengaku Tak Sanggup Menahan Air Matanya Ketika Teringat Mendiang Mike Mohede

Regina Ivanova Mengaku Tak Sanggup Menahan Air Matanya Ketika Teringat Mendiang Mike Mohede

Jakarta – Baru beberapa bulan yang lalu, masyarakat Indonesia kehilangan salah seorang penyanyi terbaiknya yakni ...

12465455_10205256660160520_652338149_o

Follow Kami Di Line @harianindo Friends Added

Portal Berita Indonesia

Saran dan Masukan Selalu Kami Tunggu Untuk Kami Membangun Portal Media Ini Agar Bisa Menjadi Lebih Baik Lagi. Hubungi Kami Jika Ada Saran, Keluhan atau Masukan Untuk Kami. Untuk Pemasangan Iklan Silahkan Kontak Kami di Page Pasang Iklan.

Aktual, Faktual dan Humanis