Home > Travel & Kuliner > Kuliner > Resep Sup Dingin Kacang Polong

Resep Sup Dingin Kacang Polong

Jakarta – Resep sup dingin kacang polong yang berikut ini sangat cocok untuk Anda coba di waktu libura akhir pekan seperti saat ini. Rasanya pasti akan disukai pasangan ataupun anak-anak Anda.

Resep Sup Dingin Kacang Polong

Berikut resepnya:

Bahan-bahan:
200 gr kacang polong
100 gr asparagus
1 batang seledri
2 sdm tepung maizena
1 ltr susu cair
50 ml krim kental
1 sdm margarin

Bumbu:
1 buah bawang bombai, cincang halus
1 batang seledri, cincang halus
Merica bubuk dan garam secukupnya

Cara membuat:
1. Panaskan margarin, masukkan bawang bombai dan bawang putih, tumis hingga harum.
2. Tuang susu cair dan kacang polong, aduk rata, masak hingga mendidih.
3. Tambahkan garam, gula pasir, dan merica bubuk. Tambahkan asparagus dan seledri. Masa hingga matang, angkat, dan dinginkan.
4. Haluskan sup dengan blender tangan, tambahkan maizena dan krim kental. Masak kembali hingga mengental, angkat, dan dinginkan di dalam lemari es. Sajikan. (Tita Yanuantari – www.harianindo.com)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Resep Sambal Cabe Ijo Dengan Terasi

Resep Sambal Cabe Ijo dengan Terasi

Jakarta – Sebagian besar orang Indonesia tidak akan merasakan kenikmatan dan kelezatan sebuah sajian jika ...


Warning: A non-numeric value encountered in /srv/users/serverpilot/apps/harianindo/public/wp-content/plugins/mashshare-sharebar/includes/template-functions.php on line 409

Warning: A non-numeric value encountered in /srv/users/serverpilot/apps/harianindo/public/wp-content/plugins/mashshare-sharebar/includes/template-functions.php on line 135