Home > Ragam Berita > Nasional > UGM Perbolehkan Amien Rais Tetap Dipanggil Profesor

UGM Perbolehkan Amien Rais Tetap Dipanggil Profesor

Jakarta – Pihak UGM Yogyakarta akhirnya berikan bantahan mengenai dicabutnya gelar profesor Amien Rais. Mereka mengatakan bahwa Amien Rais memang sudah pensiun dari UGM, sehingga status profesor atau guru besarnya hilang.

UGM Perbolehkan Amien Rais Tetap Dipanggil Profesor

“Perlu saya tegaskan tidak pernah ada statement UGM mencabut guru besar (Amien Rais),” jelas Kepala Bagian Humas dan Protokol UGM Yogyakarta, Iva Aryani kemarin.

“Karena guru besar itu kewenangan Kemristekdikti,” tegas Iva yang juga pengajar di Fakultas Filsafat UGM ini.

UGM menegaskan apa yang dilakukan Amien Rais adalah tanggung jawab pribadinya. Sebab, Amien Rais telah pensiun dari Fisipol UGM Yogyakarta.

“Guru besar atau profesor itu adalah jabatan akademik, sehingga ketika beliau itu pensiun maka jabatan akademik sebagai guru besar itu pun sebetulnya juga harusnya hilang,” ujar Ketua Dewan Guru Besar UGM, Koentjoro.

(Ikhsan Djuhandar – www.harianindo.com)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Ryamizard Ryacudu Imbau Kerusuhan 22 Mei Tidak Terulang

Ryamizard Ryacudu Imbau Kerusuhan 22 Mei Tidak Terulang

Jakarta – Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu meminta agar kerusuhan 22 Mei 2019 tak terulang. Menhan ...


Warning: A non-numeric value encountered in /srv/users/serverpilot/apps/harianindo/public/wp-content/plugins/mashshare-sharebar/includes/template-functions.php on line 409

Warning: A non-numeric value encountered in /srv/users/serverpilot/apps/harianindo/public/wp-content/plugins/mashshare-sharebar/includes/template-functions.php on line 135