Home > Teknologi (page 30)

Teknologi

Android O Bakal Dirilis Bersamaan dengan Gerhana Matahari Total

Android O Bakal Dirilis Bersamaan dengan Gerhana Matahari Total

Washington – Informasi terbaru beredar seputar pengumumanAndroid O. Google dikabarkan bakal mengumumkan nama resmi untuk sistem operasi Android O bertepatan dengan momen gerhana matahari total di belahan Bumi bagian Amerika Serikat (AS). Adapun momen yang disebut Great American Total Solar Eclipse tersebut jatuh pada 21 Agustus 2017. Gerhana matahari total di AS akan membentang dari Oregon hingga South Carolina, sepanjang ...

Read More »

Wow, Android Nokia 8 Mengusung Teknologi Lensa Carl Zeiss

Wow, Android Nokia 8 Mengusung Teknologi Lensa Carl Zeiss

Jakarta – Setelah aneka macam bocoran beredar selama berbulan-bulan, Nokia 8 akhirnya resmi diperkenalkan. Produk ini merupakan smartphone high-end pertama dari pabrikan Finlandia tersebut setelah lahir kembali lewat HMD Global. “Dengan Nokia 8, kami ingin menciptakan perangkat terbaik untuk menceritakan kisah kami,” sebut HMD Global selaku pemegang lisensi brand ponsel Nokia. Seperti Nokia 3, Nokia 5, dan Nokia 6 sebelumnya, ...

Read More »

Zenfone 4 Max Pro Bakal Segera Dirilis di Indonesia

Zenfone 4 Max Pro Bakal Segera Dirilis di Indonesia

Taipei – Dari enam tipe Asus Zenfone 4 yang diluncurkan di Next TV Studio, Taipei, Taiwan, Jumat (18/8/2017), baru satu tipe saja yang dipastikan meluncur di Indonesia dalam waktu dekat. Tipe yang dimaksud adalah Asus Zenfone 4 Max Pro. “Dari tipe-tipe Zenfone 4, yang pertama akan masuk Indonesia adalah Zenfone 4 Max Pro,” terang Marketing Manager Asus, Galip Fu saat ...

Read More »

Wow, Xiaomi Redmi Note 4 Teranyar Sudah Masuk Pasar Indonesia

Wow, Xiaomi Redmi Note 4 Teranyar Sudah Masuk Pasar Indonesia

Jakarta – Xiaomi resmi merilis Redmi Note 4 pada April lalu di Indonesia. Kini, sekitar lima bulan setelahnya, Xiaomi meluncurkan kembali perangkat tersebut tapi dengan memori yang lebih besar. Memori yang lebih besar itu datang dari segi RAM dan kapasitas media penyimpanan. Redmi Note 4 baru memiliki RAM 4 GB dan media penyimpanan berkapasitas 64 GB. Perangkat versi sebelumnya dibekali ...

Read More »

Apple Watch Terbaru Dikabarkan Bisa Terkoneksi dengan Ponsel Non-iPhone

Apple Watch Terbaru Dikabarkan Bisa Terkoneksi dengan Ponsel Non-iPhone

California– Kabar gembira buat Anda yang ingin punya Apple Watch tetapi tidak ingin punya iPhone. Apple dilaporkan sedang menyelesaikan proyek baru. Yaitu Apple Watch yang tidak harus disandingkan dengan iPhone. Sebagaimana diberitakan Bloomberg pada Jumat (18/8/2017), jam baru tersebut akan terkoneksi langsung dengan jaringan telepon selular lain. Mereka juga memaparkan kalau Apple akan bekerja sama dengan Intel untuk produk baru ...

Read More »

Peneliti Kembangkan Teknologi Ponsel Tanpa Baterai

Peneliti Kembangkan Teknologi Ponsel Tanpa Baterai

Washington – Teknologi ponsel ke depan bakal bebas baterai. Penemuan terbaru ponsel bebas baterai itu karya sekelompok peneliti di University of Washington di Seattle. Ponsel itu bekerja dengan menggalang sejumlah kecil tenaga dari sinyal radio, dikenal sebagai frekuensi radio atau gelombang RF. Temuan itu mungkin tidak sepadan dengan temuan teknologi telepon oleh Alexander Graham Bell, tetapi kedua peneliti di University ...

Read More »

Waduh, Ada 4.000 Aplikasi Spyware Berkeliaran

Waduh, Ada 4.000 Aplikasi Spyware Berkeliaran

Jakarta – Semakin banyaknya pengguna perangkat mobile membuat semakin banyaknya aplikasi pengintai atau Spyware berkeliaran di toko aplikasi. Menurut catatan, ada ribuan aplikasi Android yang bisa mengintai dan mencuri data pengguna. Bahkan kabarnya, aplikasi Spyware ini sudah mencapai jumlah 4.000 aplikasi yang siap menginfeksi ribuan pengguna ponsel di seluruh dunia. Menurut penelitian, aplikasi malware yang masuk dalam keluarga SonicSpy ini ...

Read More »

Disuntik Dana Rp 14 Triliun Oleh Alibaba, Ini Yang Akan Dilakukan Tokopedia

Disuntik Dana Rp 14 Triliun Oleh Alibaba, Ini Yang Akan Dilakukan Tokopedia

Jakarta – Situs jual beli online Tokopedia mendapatkan suntikan dana dari Alibaba dengan nilai yang cukup fantastis, USD 1,1 miliar atau sekitar Rp 14 triliun. Bertepatan dengan peringatan hari ulang tahun Tokopedia yang ke-8 di Pullman Central Park, Jakarta, Kamis (17/8/2017), CEO Tokopedia William Tanuwijaya mengatakan bahwa dana itu akan digunakan oleh Tokopedia untuk membangun pusat riset terbesar di kawasan ...

Read More »

Tokopedia Dapat Suntikan Dana Rp 14 Triliun dari Alibaba

Tokopedia Dapat Suntikan Dana Rp 14 Triliun dari Alibaba

Jakarta – Situs jual beli online Tokopedia baru saja mendapatkan suntikan dana investasi dari raksasa e-commerce asal China, Alibaba, sebesar USD 1,1 miliar atau sekitar Rp 14 triliun. Dengan investasi tersebut, Alibaba Group menjadi pemegang saham minoritas di Tokopedia. Menurut CEO dan Co-Founder Tokopedia William Tanuwijaya, selama ini Tokopedia menganggap Alibaba sebagai guru. Dengan masuknya Alibaba sebagai salah satu pemegang ...

Read More »

Wow, Antartika Ternyata Menyimpan Gunung Berapi di Bawah Hamparan Es

Wow, Antartika Ternyata Menyimpan Gunung Berapi di Bawah Hamparan Es

London – Belum lama ini, studi terkait antariksa mengungkapkan fakta baru. Mereka menjelaskan adanya hamparan besar gunung berapi di bawah es Antartika. Kabarnya, para ilmuwan mendapati 91 gunung berapi yang belum diungkapkan sebelumnya. Sebagaimana diberitakan space.com pada Kamis (17/8/2017), gunung berapi yang berhasil ditemukan memiliki ketinggian hingga 3.850 meter di wilayah yang dikenal sebagai West Antartika Rift System (WARS). Menurut ...

Read More »