Home > Tag Archives: aliran kepercayaan

Tag Archives: aliran kepercayaan

MUI Tanggapi Kolom Aliran Kepercayaan di KTP

MUI Tanggapi Kolom Aliran Kepercayaan di KTP

Jakarta – Polemik mengenai akan dicantumkannya aliran kepercayaan di kolom agama Kartu Tanda Peduduk (KTP) masih hangat menjadi perbincangan. Anton Tabah Digdoyo selaku Anggota Komisi Hukum MUI menuliskan bahwa “Keputusan MK itu menandakan negeri ini mundur ke zaman batu, animisme-dinamisme bakal tumbuh subur lagi di Indonesia, di era sains yang semakin maju,” Dirinya memiliki penilaian bahwa rezim Orde Baru tak ...

Read More »

Ada 12 Juta Warga Indonesia Menganut Aliran Kepercayaan

Ada 12 Juta Warga Indonesia Menganut Aliran Kepercayaan

Jakarta – Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait dengan hak catatan sipil penghayat kepercayaan kepada Tuhan Yang Maha Esa (YME), memunculkan banyak polemik diberbagai kalangan masyarakat. Sri Hartini selaku perwakilan dari Kemendikbud menyatakan bahwa jumlah penghayat kepercayaan di seluruh Indonesia sekitar 12 juta jiwa. Dirinya juga mengatakan bahwa pemerintah sudah memiliki sistem penyaringan ketika menginventarisasi organisasi atau lembaga kepercayaan kepada Tuhan ...

Read More »