Home > Tag Archives: Badan Penanggulangan Bencana

Tag Archives: Badan Penanggulangan Bencana

Warga Tebet : “Ganti Gubernur Malah Jadi Banjir”

Warga Tebet : "Ganti Gubernur Malah Jadi Banjir"

Jakarta – Badan Penanggulangan Bencana Provinsi (BPBD) DKI Jakarta melalui akun media sosial Twitter menginformasikan bahwa hujan yang mengguyur wilayah DKI pada hari Senin (11/12/2017) kemarin disertai angin kencang serta kilat dan petir dengan intensitas sedang hingga lebat. Akun Twitter BPBD juga menyebutkan beberapa titik di DKI jakarta yang diguyur hujan lebat seperti Tanah Abang, Menteng Senen, Johar Baru, Cempaka ...

Read More »

Banjir dan Pohon Tumbang Mengepung Sejumlah Wilayah di DKI Jakarta

Banjir dan Pohon Tumbang Mengepung Sejumlah Wilayah di DKI Jakarta

Jakarta – Hujan lebat yang disertai angin kencang kembali mengguyur Ibu Kota DKI Jakarta hari ini, Senin (11/12/2017). Akibatnya sejumlah ruas jalan utama Ibu Kota dikepung banjir dan pohon-pohon yang tumbang akibat diterpa angin kencang. Tentu saja hal tersebut mengakibatkan arus lalu lintas menjadi sangat tergangu. Pasalnya banjir setinggi lutut orang dewasa menggenang disejumlah kawasan di DKI Jakarta. Salah satunya ...

Read More »