Home > Tag Archives: Bekasi

Tag Archives: Bekasi

Masaknya Dianggap Terlalu Lama, Pedagang Pecel Lele Digebuki Pembeli

Masaknya Dianggap Terlalu Lama, Pedagang Pecel Lele Digebuki Pembeli

Jakarta – Kasus kriminilitas kali ini dialami oleh seorang tukang pecel lele, Achmad Zunaidi (50) yang dikeroyok dua orang pembeli. Pengeroyokan tersebut dipicu karena pelaku menganggap Achmad terlalu lama memasak pecel lele yang mereka pesan. Kompol Erna Ruswing selaku Kasubag Humas Polres Metro Bekasi Kota menuturkan bahwa “Pengeroyokan yang dilakukan oleh 2 orang tak dikenal terhadap korban,” Berawal dari kunjungan ...

Read More »

Luhut Angkat Bicara Terkait Pembasan Lahan LRT di Bekasi

Luhut Angkat Bicara Terkait Pembasan Lahan LRT di Bekasi

Jakarta – Penyelesaian proyek Light Rail Transit (LRT) Jabodebek hingga kini masih terkendala pembebasan lahan di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Tanah tersebut saat ini menyandang status tanah Penyertaan Modal Negara (PMN). Menteri Koordinator Bidang Maritim Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, hingga saat ini status tanah tersebut masih dalam tahap pembebasan. Ia mengungkapkan, jika memang tanah tersebut milik perusahaan atau pemerintah, harusnya ...

Read More »

Bawaslu Gunung Kidul Cari Tahu Darimana Tabloid ‘Indonesia Barokah’ Berasal

Bawaslu Gunung Kidul Cari Tahu Darimana Tabloid 'Indonesia Barokah' Berasal

Jakarta – Mengenai peredaran tabloid “Indonesia Barokah”, Bawaslu Gunungkidul mengaku telah melakukan penelusuran di kantor pos. Ternyata, ribuan tabloid yang akan dikirimkan ke masjid-masjid di desa-desa di Gunungkidul tersebut berasal dari Bekasi. Saat dikonfirmasi kemarin, Is Sumarsono menuturkan bahwa “Dari pengecekan (tabloid Indonesia Barokah) di Kantor Pos Ngawen (Kabupaten Gunungkidul) tadi, alamat tujuan pengiriman amplop ke masjid dan musala di ...

Read More »

Haris Simamora Beberkan Alasan Bunuh 1 Keluarga di Bekasi

Haris Simamora Beberkan Alasan Bunuh 1 Keluarga di Bekasi

Jakarta – Kabid Humas Polda Metro Jaya menyatakan, Haris Simamora (HS) setiap bulannya rutin mengunjungi kediaman korban yakni Diperum Nainggolan yang berada di Jalan Bojong Nangka, Pondok Gede, Bekasi, Jawa Barat. Apalagi tersangka masih memiliki hubungan saudara dengan dengan Maya Ambarita yang merupakan istri dari Diperum Nainggolan. “Minimal tiap bulan datang ke sana (rumah Diperum Nainggolan sekeluarga),” tutur Argo kepada ...

Read More »

Walkot Bekasi Urungkan Niat Minta Anies Ke Bantargebang

Walkot Bekasi Urungkan Niat Minta Anies Ke Bantargebang

Jakarta – Rahmat Effendi sebelum ini sempat meminta Gubernur DKI Anies Baswedan mengecek langsung kondisi tempat pengelolaan sampah Bantargebang. Setelah bertemu di Balai Kota kemarin, Kang Pepen akhirnya berkata bahwa permintaan itu diurungkan. “Nggaklah udah, kan di sana bau, cukup wali kota aja,” jawab Rahmat. Pria yang akrab disapa Kang Pepen ini merasa bersyukur ada titik temu dari persoalan sampah ...

Read More »

Soal Polemik Sampah, Walkot Bekasi Sebut Anies Tidak Tahu Sejarahnya

Soal Polemik Sampah, Walkot Bekasi Sebut Anies Tidak Tahu Sejarahnya

Jakarta – Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi (Pepen) menilai Gubernur DKI Anies Baswedan tidak mengerti bagaimana sejarahnya terkait kerjasama Pemprov DKI Jakarta dan daerah penyangga di sekitarnya, sehingga pengelolaan sampah di Bantargebang kini menjadi polemik kembali. “Nah itu Pak Anies nggak tau sejarahnya, Pak Anies harus tanya ke Pak Sekda, Pak Anies harus tanya ke kepala-kepala daerah di sekitar itu ...

Read More »

Soal Polemik Sampah Dengan DKI, Walkot Bekasi : Komunikasi Seolah Berhubungan Dengan Tujuh Lapis Langit

Soal Polemik Sampah Dengan DKI, Walkot Bekasi : Komunikasi Seolah Berhubungan Dengan Tujuh Lapis Langit

Jakarta – Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi menyayangkan soal sulitnya berkomunikasi dengan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan jajarannya untuk menyelesaikan polemik pengelolaan sampah. “Sejak gubernurnya (DKI) baru, jangankan untuk bantuan awal pemerintahan, komunikasi saja seolah-olah berhubungan dengan tujuh lapis langit,” kata Rahmat Effendi (Kang Pepen), Sabtu (20/10/2018). Pepen menegaskan, dana hibah Pemprov DKI Jakarta ke Pemkot Bekasi agar segera ...

Read More »

Wakil Wali Kota Bekasi Sebut Koordinasi Dengan Ahok Lebih Baik Soal Sampah

Wakil Wali Kota Bekasi Sebut Koordinasi Dengan Ahok Lebih Baik Soal Sampah

Jakarta – Beberapa hari belakangan ini muncul ‘ketegangan’antara Pemprov DKI Jakarta dengan Pemkot Bekasi soal sana kompensasi dan kemitraan terkait pengelolaan sampah. Mengapa hal ini menjadi masalah padahal kerjasama kedua daerah soal sampah bisa berjalan dengan baik di era pemerintahan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) pada saat masih menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta. Pada saat kepemimpinan Ahok lalu, terdapat adendum perjanjian ...

Read More »

PKS Pertanyakan Klaim Bahwa Ahok Lebih Baik Dari Anies Soal Sampah

PKS Pertanyakan Klaim Bahwa Ahok Lebih Baik Dari Anies Soal Sampah

Jakarta – Fraksi PKS DKI Jakarta kali ini mempertanyakan maksud Wakil Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto yang menyebut pemerintahan DKI di era Gubernur Anies Baswedan ‘menjauh’ terkait dana kemitraan dan dana kompensasi bau terkait sampah. Abdurahman Suhaimi selaku Ketua Fraksi PKS DPRD DKI berkata bahwa “Jadi penyataan Wakil Wali Kota Bekasi itu duduk perkaranya gimana yang dilontarkan di media itu? ...

Read More »

Walkot Bekasi Ungkap Sulitnya Berkomunikasi Dengan Anies

Pemprov DKI Hentikan Dana Hibah Kemitraan 2018 dengan Bekasi, Apa Alasasnnya?

Jakarta – Mengenai polemik sampah yang hangat diperbincangkan beberapa waktu kebelakang, kali ini Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi menilai Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan jajarannya tidak kooperatif menyelesaikan persoalan ini. Saat dihubungi hari ini, dirinya menuturkan bahwa “Sejak gubernurnya (DKI) baru, jangankan untuk bantuan awal pemerintahan, komunikasi saja seolah-olah berhubungan dengan tujuh lapis langit,” Disisi lain dirinya mengakui bahwa ...

Read More »