Home > Tag Archives: Gerakan #2019GantiPresiden

Tag Archives: Gerakan #2019GantiPresiden

Dianggap Arogan, Tukang Kayu Ini Tantang Ahmad Dhani Via Medsos

Dianggap Arogan, Tukang Kayu Ini Tantang Ahmad Dhani Via Medsos

Jakarta – Musisi senior Ahmad Dhani memang seseorang yang memiliki banyak hal kontroversial dalam hidupnya karena dianggap beberapa orang sebagai orang yang arogan dan meledak-ledak ketika menyampaikan sesuatu yang berhubungan dengan politik. Baru-baru ini bahkan dirinya ditantang oleh seorang Tukang Kayu Via Medsos karena aksi arogansinya yang menyebut bodoh para demonstran yang menolak deklarasi #2019gantipresiden. Wahyu Eko Setiawan, dia adalah ...

Read More »

Ketua Dewan Pertimbangan MUI Anggap Aksi 2019GantiPresiden Tak Perlu Dihalangi

Ketua Dewan Pertimbangan MUI Anggap Aksi 2019GantiPresiden Tak Perlu Dihalangi

Jakarta – Din Syamsuddin kali ini ikut berkomentar dengan menyebut bahwa gerakan #2019GantiPresiden di berbagai wilayah sah-sah saja dan tidak boleh dihalangi. Namun dirinya mengarisbawahi asalkan gerakan-gerakan yang ada itu tidak menebar kebencian kepada sesama masyarakat. Saat ditemui di kantor MUI kemarin, dirinya menuturkan bahwa “Itu penting kalau ada kelompok masyarakat yang mengemukakan aspirasinya untuk mendukung paslon capres dan cawapres ...

Read More »

Aksi 2019GantiPresiden Ditolak Massa, Ahmad Dhani : “Curang, Licik dan Culas”

Aksi 2019GantiPresiden Ditolak Massa, Ahmad Dhani : "Curang, Licik dan Culas"

Jakarta – Gerakan deklarasi #2019GantiPresiden yang baru saja selesai digelar di Surabaya, Jawa Timur, kembali menuai cerita baru. Cerita tentang ditolaknya acara deklarasi #2019GantiPresiden tersebut oleh pihak-pihak yang merasa tidak setuju dan terganggu. Musisi sekaligus politikus Partai Gerindra Ahmad Dhani mengaku ia melihat sendiri adanya sebuah upaya semacam pembenturan antara massa #2019GantiPresiden dan yang menolak. Ahmad Dhani menilai para aparat ...

Read More »

PKS Anggap MUI Jabar Berlebihan Terkait Aksi 2019GantiPresiden

PKS Anggap MUI Jabar Berlebihan Terkait Aksi 2019GantiPresiden

Jakarta – Beberapa waktu belakangan ini gerakan #2019GantiPresiden sedang marak berlangsung. Terlebih, setelah beberapa hari lalu terjadi peristiwa memalukan di Batam yang memicu konflik antaranak bangsa. Gerakan ini mendapat sorotan dari berbagai pihak termasuk Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jawa Barat (Jabar). MUI Jabar tak ingin peristiwa yang sudah terjadi di Batam terulang kembali di Jawa Barat. Apalagi, tersiar kabar akan ...

Read More »

Neno Warisman Bicara Soal Persekusi Yang Dialaminya di Bandara Hang Nadim

Neno Warisman Bicara Soal Persekusi Yang Dialaminya di Bandara Hang Nadim

Jakarta – Seorang publik figur sekaligus aktivis gerakan #2019GantiPresiden, Neno Warisman, mendapatkan perlakuan tidak mengenakkan saat berada Bandar Udara Internasional Hang Nadim, Batam. Persekusi tersebut ia dapatkan dari sekelompok orang guna mencegah Neno untuk melakukan gerakan #2019GantiPresiden di Batam. Menanggapi hal tersebut, Neno mengaku tidak merasa takut dan membuat nyalinya semakin ciut. Bahkan, dia berencana melanjutkan gerakan itu di luar ...

Read More »

Akbar Tandjung : “Pak Jokowi Sudah Memenuhi Persyaratan”

Akbar Tandjung : "Pak Jokowi Sudah Memenuhi Persyaratan"

Malang – Situasi politik di Indonesia menjadi semakin memanas. Hal itu terlihat dari semakin gencarnya gerakan kampanye tanda pagar #2019GantiPresiden yang dilakukan masyarakat secara luas. Gerakan tersebut juga terlihat saat Peringatan Hari Buruh 1 Mei 2018 kemarin. Melihat fenomena tersebut, politisi senior Partai Golkar Akbar Tandjung mengatakan bahwa itu merupakan hal yang wajar. Menurutnya gerakan itu merupakan bagian dari proses ...

Read More »

PKS Menyebut Masyarakat Mulai Kehilangan Kepercayaan Pada Jokowi

Tolak Kebijakan DPP, Sejumlah Caleg Pertahana dari PKS Mundur

Jakarta – Masyarakat dinilai sudah mulai bosan dengan masa kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Pernyataan tersebut pasca dicetuskannya gerakan #2019GantiPresiden yang dideklarasikan oleh Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sohibul Iman. “Ini bisa dimaknai masyarakat mulai kehilangan trust kepada petahana. Bahwa meskipun calon definitif belum ada, tetap disambut luar biasa. Berarti kotak kosong pun lebih disukai masyarakat. Bisa jadi petahana kalah ...

Read More »