Home > Tag Archives: Hari Sumpah Pemuda

Tag Archives: Hari Sumpah Pemuda

Ternyata Ada Tiga Tokoh Etnis Tionghoa Dibalik Lahirnya Sumpah Pemuda, Siapa Mereka?

Ternyata Ada Tiga Tokoh Etnis Tionghoa Dibalik Lahirnya Sumpah Pemuda, Siapa Mereka?

Jakarta – Hari Sumpah Pemuda diperingati secara nasional setiap tanggal 28 Oktober ini tidak lepas dari pergerakan para pemuda nasionalis di tahun 1928 yang kemudian menjadi salah satu tonggak sejarah penting bagi sejarah bangsa Indonesia. Para tokoh pemuda yang berasal dari berbagai daerah, agama, dan bermacam etnis ini menggelar Kongres Pemuda II yang kemudian melahirkan ikrar ‘Satu Nusa, Satu Bangsa, ...

Read More »

Presiden Jokowi Sarankan Pemuda Pemudi Indonesia Geluti Bidang Pertanian Modern

Presiden Jokowi Sarankan Pemuda Pemudi Indonesia Geluti Bidang Pertanian Modern

Bogor – Rayakan Hari Sumpah Pemuda, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengundang sejumlah pemuda pemudi yang memiliki prestasi, usaha rintisan dan gagasan membangun bangsa mulai dari komunitas skateboard, UMKM Foodtruck hingga komunitas modifikasi sepeda motor. Dalam kesempatan itu, Presiden Jokowi mengajak kepada seluruh anak muda Indonesia agar mau turun ke sawah untuk menggeluti bidang pertanian yang diolah secara modern. “Saya ingin ...

Read More »