Home > Gaya Hidup > Tips > Studi, Wanita Merasa Tak Tampil Oke di Hari Senin

Studi, Wanita Merasa Tak Tampil Oke di Hari Senin

Jakarta – Menurut studi terbaru yang dilakukan agensi media planning PHD USA, perempuan akan merasa tak siap melakukan aktivitas pemotretan pada hari senin. Wanita merasa jelek pada saat bangun tidur (69 persen), merasa sakit (62 persen), stres (61 persen), dan menangis (60 persen).

Studi, Wanita Merasa Tak Tampil Oke di Hari Senin

Kim Bates mengatakan, hasil penelitiannya ini dapat digunakan perusahaan kecantikan untuk mengembangkan cara-cara baru untuk berkomunikasi dengan para wanita. Atau bahkan bisa mencipatakan terobosan untuk membuat wanita lebih percaya diri setiap hari Senin.

“Dengan adanya studi ini, kami jadi tahu bahwa ada waktu yang lebih pas untuk berkomunikasi dengan perempuan mengenai kecantikan, dan kapan waktu yang tidak pas,” kata Bates.

Sejatinya memang tak sepanjang waktu wanita merasa seperti itu. Hanya sekitar pukul 05.00-09.00 WIB. Setelah memasuki pukul 12.00-15.00 wanita akan kembali merasa percaya diri dan tak ragu untuk beraktivitas dengan penam,pilan mereka.

Baca juga : Ini Yang Harus Dilakukan Pria Pancing Wanita Agar Mau Bercinta di Pagi Hari

Tak disangkan hari kedua hari tak menyenangkan bagi perempuan adalah hari minggu. 39% responden yang diteliti mengaku aktivitas diakhir pekan memengaruhi wajah mereka. Hal ini karena lelah dengan hari kerja yang sangat panjang. (Icha – www.harianindo.com)

x

Check Also

Inilah Beberapa Langkah Awal bila Digigit Ular

Inilah Beberapa Langkah Awal bila Digigit Ular

Jakarta – Belum lama ini, seorang penyanyi dangdut meningggal karena digigit king cobra peliharaannya. Sebenarnya, ...