Home > Travel & Kuliner > Kuliner > Resep Gulai Ikan Patin, Makanan Khas Riau yang Sangat Lezat

Resep Gulai Ikan Patin, Makanan Khas Riau yang Sangat Lezat

Jakarta – Pernah masak gulai ikan patin? Jika belum pernah, wajib coba kapan-kapan. Menu khas Riau ini punya cita rasa segar, asam dan pedas yang pasti membuatmu ingin mencobanya lagi.

Resep Gulai Ikan Patin, Makanan Khas Riau yang Sangat Lezat

Gulai Ikan Patin

Berikut ini resep dan cara membuatnya. Selamat mencoba.

Bahan-bahan:
• 2 ekor ikan patin, potong-potong
• 1 buah asam kandis
• 2 lembar daun kunyit
• 2 lembar daun salam
• 4 lembar daun jeruk
• garam dan gula secukupnya
• air secukupnya
Bumbu halus:
• 4 siung bawang putih
• 7 siung bawang merah
• 5 buah cabai merah
• 2 cm jahe
• 3 cm jahe
• 1 batang serai
Cara membuat:
1. Rebus air kurang lebih 1 liter atau secukupnya hingga mendidih. Masukkan bumbu halus, masak lagi hingga mendidih.
2. Masukkan ikan patin bersama asam kandis, daun kunyit, daun jeruk, dan daun salam.
3. Bumbui dengan garam secukupnya, tambahkan 2 sdt gula. Masak lagi hingga ikan matang dan kuah sedap. Jadi deh.

(Tita Yanuantari – www.harianindo.com)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Resep Jajanan Bola-Bola Singkong Salju

Resep Jajanan Bola-Bola Singkong Salju

Jakarta – Ingin membuat amilan dari singkong yang enak dan legit? Coba bikin bola-bola singkong ...

12465455_10205256660160520_652338149_o

Follow Kami Di Line @harianindo Friends Added

Portal Berita Indonesia

Saran dan Masukan Selalu Kami Tunggu Untuk Kami Membangun Portal Media Ini Agar Bisa Menjadi Lebih Baik Lagi. Hubungi Kami Jika Ada Saran, Keluhan atau Masukan Untuk Kami. Untuk Pemasangan Iklan Silahkan Kontak Kami di Page Pasang Iklan.

Aktual, Faktual dan Humanis