Home > Tag Archives: DKI Jakarta

Tag Archives: DKI Jakarta

Ketua DPRD DKI Kritik Merosotnya Kinerja PPSU

Ketua DPRD DKI Kritik Merosotnya Kinerja PPSU

Jakarta – Baru-baru ini, Ketua DPRD DKI Prasetio Edi Marsudi melayangkan kritiknya terhadap kinerja Pekerja Penanganan Sarana dan Prasarana Umum (PPSU). “Masalah PPSU yang ada di enam wilayah kota Jakarta. Sekarang, kok, PPSU agak malas-malasan,” kata Pras di Balai Kota, Jakarta, Senin (24/7/2017). Satu contoh diantaranya adalah di Menteng, Jakarta Pusat. Pras mengungkapkan bahwa dirinya sudah tidak melihat lagi adanya ...

Read More »

Penampakan Bajaj Roda 4 Yang Mulai Beroperasi di DKI

Penampakan Bajaj Roda 4 Yang Mulai Beroperasi di DKI

Jakarta – Ternyata, Pemerintah Ibukota DKI Jakarta telah memberi sinyal yang baik terhadap Bajaj beroda empat atau yang akrab disebut Bajaj Qute. Hal tersebut terbukti dari uji coba yang telah dilakukan di ibu kota yang sedianya bakal menggantikan kendaraan roda tiga bemo. Bajaj Qute sendiri juga sudah terpantau beroperasi di Stasiun Kota, Jakarta Utara. Angkutan umum yang satu ini diparkir ...

Read More »

Anies Baswedan Ingatkan Hal Ini Kepada Para Pendatang Baru DKI Jakarta

Anies Baswedan Imbau Para Anggota Parpol Berpikir Jangka Panjang

Jakarta – Baru-baru ini, Gubernur DKI Jakarta terpilih, Anies Baswedan mengaku tidak akan menutup Jakarta untuk para pendatang baru setelah mudik Lebaran 2017. Akan tetapi, Anies menganjurkan agar para pendatang baru tersebut memiliki keterampilan. “Kami ingin kalau datang ke sini bawa kompetensi, bawa keuletan, bawa kerja keras, bawa kedisiplinan. Insya Allah, kita sejahtera,” kata Anies setelah mengantar rombongan pemudik dari ...

Read More »

H-1 Ramadan, Arus Lalu Lintas Di DKI Jakarta Sangat Padat

H-1 Ramadan, Arus Lalu Lintas Di DKI Jakarta Sangat Padat

Jakarta – Arus lalu lintas Ibukota DKI Jakarta macet total di Malam bulan Ramadan. Kemacetan parah tidak hanya di jalan-jalan protokol, akan tetapi juga di jalan tol. Seperti yang terpantau di ruas jalan tol Joglo. Kendaraan yang melintasi tol, sangat padat. Saking macetnya, kecepatan kendaraan hanya lima kilometer per jam. Belum lagi adanya bus, truck serta container yang semakin memperparah ...

Read More »

Sandiaga Tak Akan Merombak PNS DKI Yang Memiliki Prestasi

Sandiaga Tak Akan Merombak PNS DKI Yang Memiliki Prestasi

Jakarta – Ketika Calon wakil gubernur DKI Jakarta terpilih Sandiaga Uno nantinya resmi memimpin Jakarta, dirinya meyakinkan kepada para pejabat DKI untuk tidak perlu khawatir dengan isu perombakan. Sandiaga akan menjamin pejabat yang berprestasi untuk dipertahankan. “Saya perlu sampaikan pesan untuk pejabat di Pemprov DKI, tidak perlu khawatir karena yang berprestasi pasti diapresiasi. Kita berikan penghormatan. Tidak ada perombakan, yang ...

Read More »

Inilah Langkah Cerdas Ahok Mengamankan APBD DKI

Ahok Bakal Kembali Tertibkan Hunian Liar di Pasar Ikan

Jakarta – Baru-baru ini, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mengungkapkan bahwa Anggaran Belanja dan Pendapatan Daerah (APBD) DKI Jakarta 2017 telah dikunci oleh pihak eksekutif. Sistem Pengamanan APBD warga Ibukota dengan metode E-Budgetting tersebut digagas oleh Ahok. Kata sandi untuk mengubah susunan anggaran tersebut hanya bisa dilakukan oleh pihak eksekutif melalui Badan Perencana Pembangunan Daerah (Bappeda). “Sistemnya ...

Read More »

Sumarsono Nilai CSR DKI Jakarta Perlu Dibenai

Sumarsono Beberkan Rencana Pembangunan Kereta Transjakarta

Jakarta – Tata kelola keuangan Pemerintah DKI masih perlu dibenahi. Hal tersebut ditegaskan Pelaksana Tugas Gubernur DKI Jakarta Sony Sumarsono. “Kita akui akuntabilitas masih perlu dibenahi,” ujar Sumarsono. Perhitungan besaran nilai kewajiban dalam bentuk Corporate Social Responsibility (CSR) diakui Sumarsono masih amburadul. Bahkan pria kelahiran Tulung Agung ini mengaku telah dipanggil oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untk menjelaskan carut marut ...

Read More »

Plt Gubernur DKI Angkat Bicara Terkait Masjid Yang Dimanfaatkan Untuk Pilkada

Sumarsono Beberkan Rencana Pembangunan Kereta Transjakarta

Jakarta – Salah seorang Pelaksana tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono merasa amat menyayangkan tempat ibadah (masjid) digunakan untuk sarana kampanye dalam Pilkada DKI Jakarta putaran kedua. Pria yang akrab disapa Soni tersebut menyampaikan hal tersebut berkaitan dengan spanduk di masjid, yang berisi menolak menyalati jenazah pendukung calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama. Hal tersebut berkaitan dengan kasus dugaan ...

Read More »

Legalkan Judi di DKI, Ali Sadikin Sempat Dicap Gubernur Maksiat

Legalkan Judi di DKI, Ali Sadikin Sempat Dicap Gubernur Maksiat

Jakarta – Mantan Gubernur DKI Jakarta, Ali Sadikin memang tidak bisa dilepaskan dari sejarah pembangunan Jakarta. Selain dikenal karena program-programnya yang mengentaskan kemiskinan, Bang Ali (sapaan Ali Sadikin), juga dikenal memiliki ide-ide yang dinilai liar dan keberaniannya dalam mengambil kebijakan yang cukup berisiko. Salah satunya terkait masalah kebijakan legalisasi judi di Jakarta. Dalam buku Bang Ali Demi Jakarta 1966-1977 yang ...

Read More »

Ahok-Djarot Bakal Kuatkan Kampanye ke Warga Muslim DKI Jakarta

Ahok-Djarot Bakal Kuatkan Kampanye ke Warga Muslim DKI Jakarta

Jakarta – Pertemuan koalisi partai pendukung pasangan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)-Djarot Saiful Hidayat di DPP Partai Golkar pada hari ini memutuskan untuk menguatkan kampanye ke kalangan warga muslim di DKI Jakarta. Perwakilan Partai Hanura, Partai Nasdem, PDIP, Partai Golkar, dan PPP bersepakat segera menggelar agenda-agenda besar yang bertujuan menyakinkan para pemilih muslim untuk mendukung Ahok-Djarot. Koordinator Badan Pemenangan Pemilu Partai ...

Read More »