Home > Travel & Kuliner > Kuliner > Resep Tahu Isi Sempol

Resep Tahu Isi Sempol

Jakarta – Apabila Anda gemar dengan jajanan khas Malang bernama sempol, mari kita buat menu yang satu ini. Jika sempol biasanya disajikan dengan cara ditusuk dan digoreng dituang saus, berikut ada cara yang berbeda.

Resep Tahu Isi Sempol

Inilah resep tahu isi sempol seperti dilansir dari vemale.com, Minggu (16/10/2016):

Bahan-bahan:

300 daging ayam, blender halus
150 gr tepung tapioka
10 buah tahu pong belah
1 butir telur
1 butir telur untuk pelapis
2 siung bawang putih
4 siung bawang merah
garam secukupnya
penyedap rasa (optional)
minyak secukupnya

Baca juga: Resep Puding Lumut Pandan Lezat

Cara membuat:

1. Haluskan bumbu bawang putih, bawang merah dan garam. Campur bumbu dengan daging ayam yang sudah halus, telur dan tepung tapioka. 2. Tambahkan sedikit air agar jadi adonan kental.
3. Belah tahu jadi dua, bentuk segitiga. Isi dengan adonan sempol. Kukus hingga matang,kurang lebih 20 menit.
4. Kocok lepas telur, celupkan tahu isi sempol, dan goreng hingga matang.
5. Tahu isi sempol siap sajikan dengan saus. (Yayan – www.harianindo.com)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

CAPTCHA Image
Refresh Image

*

x

Check Also

Resep Bakso Bakar Pedas, Sensasi Rasa Baru yang Menggoyang Lidah

Resep Bakso Bakar Pedas, Sensasi Rasa Baru yang Menggoyang Lidah

Jakarta – Salah satu jajanan yang tengah di gemari adalah bakso bakar, jajanan ini biasanya ...

12465455_10205256660160520_652338149_o

Follow Kami Di Line @harianindo Friends Added

Portal Berita Indonesia

Saran dan Masukan Selalu Kami Tunggu Untuk Kami Membangun Portal Media Ini Agar Bisa Menjadi Lebih Baik Lagi. Hubungi Kami Jika Ada Saran, Keluhan atau Masukan Untuk Kami. Untuk Pemasangan Iklan Silahkan Kontak Kami di Page Pasang Iklan.

Aktual, Faktual dan Humanis