Home > Ragam Berita > Internasional (page 5)

Internasional

Video, Pengungsi Senang Bisa Lolos Dari Kekejaman ISIS

Video, Pengungsi Senang Bisa Lolos Dari Kekejaman ISIS

Jakarta – Operasi militer dalam merebut Kota Raqqa Suriah dari tangan ISIS, memang membuat banyak warga merasa ketakutan dan trauma. Satu-satunya pilihan agar tetap bisa bertahan hidup, bagi warga termasuk anak-anak adalah dengan cara mengungsi. Meski berada di kamp pengungsian, kegembiraan tetap menghiasi wajah anak-anak dan orang dewasa yang menghuninya. Kamp yang berada di Ain Issa tersebut, dioperasikan oleh Kelompok ...

Read More »

ISIS Mulai Menyasar Israel, Seorang Polwan Tewas Ditikam

ISIS Mulai Menyasar Israel, Seorang Polwan Tewas Ditikam

Yerusalem – Seorang polisi wanita berusia 23 tahun di Israel tewas pada Jumat (16/6/2017) setelah diserang oleh tiga orang pemuda di Yerusalem, Israel. Ketiga pelaku kemudian tewas ditembak oleh anggota polisi lain yang sedang berjaga di lokasi kejadian. Setelah dilakukan identifikasi, ketiga pelaku diketahui merupakan warga Palestina di Tepi Barat. Kelompok teroris Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) pada Sabtu ...

Read More »

Kisah Warga Marawi Sembunyikan Tetangganya Yang Non Muslim Dari ISIS

Kisah Warga Marawi Sembunyikan Tetangganya Yang Non Muslim Dari ISIS

Marawi – Keberagaman beragama tidak membuat masyarakat Filipina saling bertentangan. Meski berbeda agama, nyatanya orang-orang berbeda agama ini justru saling melindungi. Seperti kisah nyata yang tengah viral berikut ini. Seorang jurnalis dari ABC News Australia untuk wilayah Asia Tenggara mengunggah foto yang menyentuh hati. Seperti yang diketahui, kini Filipina kabarnya tengah kemasukan organisasi radikal ISIS. ISIS dikabarkan masuk ke salah ...

Read More »

ISIS di Filipina Makin Terdesak, Pemimpinnya Dikabarkan Tertangkap

ISIS di Filipina Makin Terdesak, Pemimpinnya Dikabarkan Tertangkap

Marawi – Pihak militer Filipina mengklaim telah menangkap pemimpin ISIS Maute di Marawi. Militan senior ISIS tersebut telah diidentifikasi bernama Mohammad Noaim Maute. Berdasarkan laporan yang beredar, Sabtu (17/6/2017), Noaim ditangkap di pos pemeriksaan dekat dengan kota pesisir Cagayan de Oro. Sementara itu, dua saudara laki-lakinya, Omarkhayam dan Abdullah yang menjadi pemimpin Maute, masih berada di garis depan pertempuran di ...

Read More »

Gerakan Menolak Kewajiban Berhijab Bagi Perempuan di Iran Ramai di Medsos

Gerakan Menolak Kewajiban Berhijab Bagi Perempuan di Iran Ramai di Medsos

Teheran – Kampanye di media sosial yang menentang kewajiban berhijab bagi kaum wanita di Iran menjadi kontroversial di negeri tersebut. Gerakan itu dipimpin oleh Masih Alinejad. Demikian seperti dilansir dari BBC, Sabtu (17/6/2017). Alinejad saat ini tinggal di pengasingan Amerika Serikat (AS) dan belum pernah kembali ke Iran sejak 2009. Ia kini tidak dapat kembali ke negara asalnya karena menghadapi ...

Read More »

UEA Ganti Nama Masjid Ini Menjadi Maria Ibu Nabi Isa

UEA Ganti Nama Masjid Ini Menjadi Maria Ibu Nabi Isa

Riyadh – Putra Mahkota Abu Dhabi dan Wakil Panglima Tertinggi Angkatan Bersenjata Uni Emirat Arab diberitakan memerintahkan penggantian nama Masjid Sheikh Mohamed bin Zayed di daerah Al Mushrif menjadi bernama “Mariam, Mother of Issa” atau “Maria,Ibu Nabi Isa”. Isa juga disebut Yesus Kristus pada keyakinan Nasrani. Langkah tersebut bertujuan untuk mempromosikan hubungan rukun antara umat beragama yang berbeda dan memperkuat ...

Read More »

Kim Jung-sook Tidak Ingin Dipanggil dengan Sebutan Ibu Negara

Kim Jung-sook Tidak Ingin Dipanggil dengan Sebutan Ibu Negara

Seoul – Terpilihnya Moon Jae-in sebagai Presiden Korea Selatan (Korsel) pada 10 Mei 2017 membawa harapan baru. Tidak hanya dalam hal mengatur pemerintahan, tetapi juga dalam sikap dan gaya hidup sehari-hari. Pria berusia 64 tahun itu pernah berjanji untuk tinggal di luar Gedung Biru, Istana sekaligus kediaman resmi Kepresidenan Korsel. Moon Jae-in tetap ingin menjadi sosok yang membumi. Gaya tersebut ...

Read More »

Warga Sambut Ratu Elizabeth di Lokasi Apartemen Terbakar

Warga Sambut Ratu Elizabeth di Lokasi Apartemen Terbakar

London – Ratu Inggris dan Pangeran William mengunjungi pusat bantuan bagi korban kebakaran apartemen London Grenfell Tower. Mereka disambut dengan riuh tepuk tangan orang-orang yang berada di pusat olahraga yang menjelma jadi sebuah asrama darurat. Westway Sports Center menjadi tempat penyelamat bagi orang-orang yang kehilangan tempat tinggal akibat musibah kebakaran apartemen di North Kensington itu. Ratu Elizabeth dan cucunya tiba ...

Read More »

WNI Yang Gabung ISIS di Suriah, Kini Pulang Dengan Perasaan Kecewa

WNI Yang Gabung ISIS di Suriah, Kini Ingin Pulang Dengan Perasaan Kecewa

Jakarta – Sejumlah WNI mengaku kecewa dengan apa yang mereka bayangkan akan mereka nikmati saat bergabung dengan Daulah Islamiyah atau ISIS. Menurut pengakuan mereka, apa yang mereka alami di Raqqa, Irak, setelah bergabung dengan ISIS jauh dari yang mereka bayangkan. Seorang perempuan bernama Nur (19) mengaku meninggalkan Indonesia sejak 22 bulan yang lalu untuk pindah ke Raqqa dengan bayangan apa ...

Read More »

Memanas, Korut Ancam Luncurkan Rudal Ke AS

Memanas, Korut Ancam Luncurkan Rudal Ke AS

Pyongyang – Hubungan bilateral antara Amerika Serikat (AS) dengan Korea Utara (Korut) semakin memanas. Kini, Korut pun mengancam untuk menembak AS dengan rudal. Lewat media Rodong Shinmun, Korut melontarkan ancaman, setelah AS meremehkan Korut terkait misil balistik antar benua (ICBM). Karen itu, mereka pun berniat memberikan bukti untuk Donald Trump. “Trump awal tahun ini mengatakan jika Korut tak mungkin mampu ...

Read More »