Home > Gaya Hidup > Tips > Inilah Ciri-Ciri Cinta yang Tulus

Inilah Ciri-Ciri Cinta yang Tulus

Jakarta – Sebuah hubungan asmara tidak selalu membuat Anda menjadi gila. Sebuah hubungan juga dapat membuat emosi Anda semakin stabil.

3 Ciri Cinta yang Tulus

Bagaimana bisa? Tentu saja bisa, apalagi bila Anda selalu menerapkan hal berikut dalam hubungan. Berikut pembahasannya:

Mendengarkan sebelum menghakimi
Cobalah untuk melatih emosi dengan tidak lagi memotong setiap pembicaraannya. Setiap kali argumentasi pecah, cobalah untuk mendengarkan pasangan sebelum berdebat sesuatu yang sebenarnya hanya membuang-buang tenaga saja.

Ini tentang memberi dan menerima
Jika ingin seseorang memperlakukan Anda seperti seorang raja, maka bersiaplah untuk memperlakukannya juga seperti seorang putri.

Berikan cinta 100 persen
Jangan hanya setengah-setengah, bila Anda mencintainya berikan dia cinta 100 persen. Cinta yang melimpah juga akan berimbas pada emosi Anda yang akan menurun. Karena, cinta membawa kedamaian. (Tita Yanuantari – www.harianindo.com)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Inilah 5 Minuman yang Dapat Menghentikan Kecanduan Alkohol

Inilah 5 Minuman yang Dapat Menghentikan Kecanduan Alkohol

Jakarta – Berhenti minum alkohol menjadi awal hidup sehat. Anda pun dapat segera memulai menjalani ...


Warning: A non-numeric value encountered in /srv/users/serverpilot/apps/harianindo/public/wp-content/plugins/mashshare-sharebar/includes/template-functions.php on line 409

Warning: A non-numeric value encountered in /srv/users/serverpilot/apps/harianindo/public/wp-content/plugins/mashshare-sharebar/includes/template-functions.php on line 135